Skip to main content

Matematika Finansial


UTx
Enrollment in this course is by invitation only

Deskripsi Mata Kuliah

Matematika Finansial ini membahas tentang pengukuran dan pemecahan masalah-masalah bunga, anuitas dasar, anuitas umum, dan aplikasi anuitas dan bunga dalam bidang ekonomi dan keuangan mencakup amortisasi dan sinking fund, yield rate, dan bond.

Capaian Pembelajaran

Setelah selesai mempelajari matakuliah ini, kalian diharapkan dapat menjelaskan konsep bunga dan anuitas serta penerapannya dalam bidang ekonomi dan keuangan.

BMP Matematika Finansial terdiri atas 9 (sembilan) modul, yaitu.

1. Pengukuran Bunga

2. Beberapa Masalah Dalam Bunga dan Pemecahannya

3. Anuitas Dasar

4. Anuitas Dasar (Lanjutan)

5. Anuitas Umum

6. Anuitas Umum (Lanjutan)

7. Amortisasi dan Sinking Fund

8. Yield Rates

9. Bond

Dosen Pengampu

 

#foto

Hartati, S.SI, M.Sc

[email protected]

  1. Nomor Kursus

    MATA4350
  2. Kelas Dimulai

  3. Kelas Berakhir

  4. Bahasa

    English
  5. Tipe Mata Kuliah

    Instructor Paced
  6. Harga

    Free
© 2021 ICE Institute. All rights reserved.